Rangkaian kegiatan seperti lomba-lomba menyambut Hari
Kemerdekaan ke-70 Republik Indoensia di RW 07 Sukamantri tengah dimulai dari
dua minggu yang lalu. Lomba mewarnai untuk tingkat PAUD/TK, lomba futsal untuk
remaja, lomba bulu tangkis untuk bapak-bapak dan ibu-ibu, lomba bola volley
untuk bapak-bapak, lomba tumpeng antar RT, lomba karnaval. Dan yang tak kalah
menarik adalah lomba Lingkungan Hidup Antar RT, memperebutkan Piala Bergilir RW
07. Dan selain dari pada itu masing-masing RT juga mengadakan perlombaan di
lingkungannya masing-masing.
Selasa, 25 Agustus 2015
Minggu, 16 Agustus 2015
UPACARA BENDERA HUT RI KE 70
Adalah RW 07 Desa Sukamantri Kecamatan Pasar Kemis Kabupaten
Tangerang ini adalah yang kedua kalinya menggelar upacara peringatan Hari
Kemerdekaan Republik Imdonesia, pada hari ini Senin 17 Agustus 2015 (17/8).
Langganan:
Postingan (Atom)